BAGAIMANA CARA MENGATASI UBAN RAMBUT?

Written By A on Monday, June 23, 2014 | Monday, June 23, 2014

Tips Mengatasi Rambut Ubanan
Bagaimana Cara Mengatasi Uban Rambut?- Mungkin sebagian ada yang bertanya demikian dan itu juga termasuk saya disaat almarhum ayah saya masih ada saya sering lihat rambut yang putih muncul dipinggir dekat kuping beliau.Cara Mengobati Rambut Ubanan memang ada beberapa faktor yang harus sejak dini dilakukan ada yang memakai obat tradisional ada juga yang memakai resep para pakar rambut.Dari sisi medis uban sesungguhnya tidak mengganggu kesehatan tubuh tapi bakal sedikit menganggu penampilan apalagi untuk yang BRONDONG TUA itu kata lagu sih. Untuk Tips Mengatasi Rambut Ubanan adalah sebagai berikut:

Hindari Stress 
Stress yang berlebihan dapat mengurangi cadangan vitamin B12 apabila vitamin ini terkuras dapat mengakibatkan rambut putih tumbuh lebih cepat.

Kurangi penggunaan Zat pengawet & Zat kimia 
Makanan yang memiliki kandungan msg pengawet pewarna gula sintetis dan bermacam zat kimia lain turut mempengaruhi kesehatan serta keindahan rambut begitu pula dengan penggunaan sampo minyak rambut cat rambut yang sembarangan dapat meresap kedalam pori pori kulit kepala hingga mengubah produksi pigmen rambut. 

Mengonsumsi makanan yang kaya akan Zat besi 
Kekurangan zat besi dapat menyebabkan timbulnya uban Zat besi membantu tubuh menghasilkan melanin yang berhubungan dengan zat warna pada rambut sajikanlah seafood terutama kepiting bayam lemon dan jamur yang mempunyai kandungan zat besi tinggi. 

Melindungi kebersihan kulit kepala 
Hasil riset yang dikerjakan oleh dermatologis dunia menunjukkan bahwa ketombe termasuk di antara pemicu munculnya uban pakailah sampo anti ketombe atau perasan jeruk lemon sebagai alternatif pilihan alami untuk menyingkirkan ketombe ketombe hilang maka Jauhlah uban. 

Makan makanan memiliki kandungan protein 
Makanan yang mengandung protein seperti gandum gandum kacang daging ikan daging ayam Vit A B mineral besi seng amat bermanfaat melawan uban sayuran kembang kol kubis yogurt hati daging sapi dan almond memberikan gizi yang dibutuhkan rambut mengkonsumsi protein menjadikan struktur rambut bercahaya alami dengan baik mengembalikan pigmen dan menyingkirkan uban. 

Hentikan Kegiatan Mencabut Uban 
Kerap kali orang mencabut uban saat rambut putih tersebut tampak menghiasi rambut walau sebenarnya tidak disarankan untuk mencabut Uban sebab beresiko jelek bagi kesehatan rambut tumbuh di bawah kulit kepala di mana terdapat banyak saraf didalamnya oleh karena itu mencabut rambut meski berwarna putih dapat mengganggu saraf dan mengakibatkan tanda saraf yang menghasilkan warna rambut terganggu. 

Mengonsumsi makanan yang memiliki kandungan tembaga 
 Kepiting kerang dan biji bunga matahari memiliki kandungan tembaga yang diperlukan untuk menghasilkan melanin kekurangan tembaga berefek pada produksi melanin dan mengakibatkan munculnya uban dengan semakin banyak melanin mencegah kemungkinan tumbuh uban. 

Berhenti Merokok 
Tentu tidaklah sama air yang mempunyai kekuatan untuk melarutkan dan membuang beragam sumber penyakit di dalam tubuh rokok adalah kumpulan sumber penyakit yang dibungkus sedemikian rupa tahukah anda bila racun yang terdapat dalam sebatang rokok dapat mengakibatkan kerusakan seluruh sisi tubuh terhitung dari rambut dan di antara dampak merokok termasuk penuaan awal uban beserta keriput tampak lebih awal bila anda tidak mau menghentikan rutinitas merokok 

Penggunaan Shamphoo / Minyak rambut yang telah lama atau Kadaluarsa 
Penggunaan shampoo cat rambut dan minyak rambut yang sembarangan dapat memuluskan munculnya uban Itu karena zat-zat tersebut dapat meresap kedalam kulit kepala dan mengubah produksi pigmen rambut maka waspadalah saat memilih pengunaan zat-zat kimia pada rambut 

Cara Menghilangkan Uban di Rambut dengan Cepat :
Minyak kelapa 
Usapkan campuran minyak kelapa dan air jeruk nipis pada rambut remas remas dan biarkan selama 15 menit sebelum dibilas.

Minyak kemiri 
Usapkan minyak kemiri pada rambut Pertama sangrai kemiri lalu tumbuk sampai mengeluarkan minyak lulurkan pada rambut dan diamkan selama 15 menit sebelum dicuci.

Biji Pepaya 
Pada zaman dahulu kala Raja-raja memakai beberapa bahan alami pewarna rambut terbuat dari biji pepaya caranya dengan menyangrai terlebih dahulu biji pepaya lantas ditumbuk hingga halus kemudian imbuhkan minyak kelapa. Oleskan ke semua sisi rambut dan lakukan perawatan ini secara teratur seminggu sekali.

Yogurt pahit 
Campurkan satu gram lada hitam atau kopi bubuk dengan 100 gram yogurt tanpa gula sesudah itu lumuri dengan halus ke kulit kepala serta rambut kemudian bersihkan dengan air hangat dan sampo sesudah satu jam kerjakan rincian ini setiap minggu untuk memperoleh hasil yang baik maka tak hanya menyingkirkan uban campuran ini dapat membuat rambut anda bercahaya dan terhindar dari ketombe selain itu lada hitam menjadikan rambut lebih hitam dan kopi menjaga warna rambut.

Mengoleskan Jus 
Labu campuran jus labu bersama minyak wijen atau minyak zaitun menolong rambut lebih sehat bercahaya dan tidak tipis jugamenghindarkan rambut beruban.

Memakai daun teh 
Saring teh lalu campurkan daun teh dengan satu sendoh teh garam taburkan ke atas kepala dan rambut rambut selama satu jam lantas bersihkan dengan air kerjakan setiap hari dalam 10 hari maka rambut anda akan terbebas dari uban. 

Itulah yang bisa saya share kali ini berhubung lama ga update jadi kangen juga moga bermanfaat dan berguna artikel saya kali ini mengenai Bagaimana Cara Mengatasi Uban Rambut?.

Ditulis Oleh : A ~Tips Health For Life

Dheavy Bungas Anda sedang membaca artikel berjudul BAGAIMANA CARA MENGATASI UBAN RAMBUT? yang ditulis oleh Tips Health For Life yang berisi tentang :Bagaimana Cara Mengatasi Uban Rambut,Obat Untuk Rambut Ubanan,Cara Mudah Mengobati Uban Pada Rambut,Tips Agar Rambut Tidak Ubanan,Uban Rambut. Bagi yang ingin meng COPY PASTE tolong hargailah saya selaku PENULIS sertakanlan LINK SOURCE atau LINK SUMBER dan itu adalah ciri seorang BLOGGER yang bijaksana DHEAVY BUNGAS.

Blog, Updated at: Monday, June 23, 2014

25 komentar:

  1. saya sudah usia 54 tahun, uban sudah separo kepala - bisa nggak dihitamkan kembali

    ReplyDelete
  2. Jadi ingat pean orang tua Mba, kalau beliau berpesan mengatasi uban rambut itu dengan selalu mendekatkan diri kepada Tuhan, katanya kita sudah ingatkan kalau kita sudah tua.. Tapi boleh juga di coba tuh dengan minyak kemiri secara tradisional, memang rambutnya jadi hitam, maksudnya awet hitamnya, kalau sudah memutih ya,,,,,, tahu diri aja. ha,, ha,, ha,,, :D

    Salam

    ReplyDelete
  3. oh ternyata uban gak boleh dicabut ya, terus gimana dong mba.. mengganggu penampilan :D

    ReplyDelete
  4. Nahhh gitu dong Mba update lagi soalnya kangen sama tulisannya,O ya kalo saya Ubannya sudah banyak nih bisa ga kalo cuma dikasih semir...hahahahyyy

    ReplyDelete
  5. Tenkeyu tipnya...sangat bermanfaat

    ReplyDelete
  6. ini dia tips nya sangat bermanfaat banget mba, ayoo yg udah pada ubanan, nih ada tips cara mengatasi uban heheee... ane juga mw coba ah

    ReplyDelete
  7. waw ini dia tips yang betul, berarti saya sebelumnya salah dong ya, cara mengatasi uban saya cabutin satu satu eh ilang satu tumbuh seribu hehehe ...

    nanti saya praktekan deh caranya ya ...

    ReplyDelete
  8. ternyata yogurt bisa membantu mengatasi uban ya.....,
    stress memang bisa menjadi penyebab tumbuhnya uban...great share....
    keep happy blogging always...salam dari Makassar :-)

    ReplyDelete
  9. Congratulations to the blog. And very complete and very good.
    Hugs of Brazil

    ReplyDelete
  10. kalau saya sih biasanya kalau ada uban gara-gara tidak cocok dengan minyak rambutnya mbak.. kalau nggak pake minyak rambut malah nggak pernah ada ubannya hehehehe

    ReplyDelete
  11. makan kuaci bisa dunk yang dari bunga matahri,, oiya blog sudah di follow nurse :D

    ReplyDelete
  12. Sangat bermanfaat untuk kami yang sudah berusia diatas 30 tahun :D
    terus tingkatin artikel bagusnya mbak.

    Izin ninggalin Backling

    baca Artikel Tentang Obat Herbal disini
    http://www.labsaya.com/2014/07/lengkuas-obat-herbal-untuk-menambah.html

    ReplyDelete
  13. info yg bermamfaat :) senang bisa baca-baca disini :)

    ReplyDelete
  14. Allhamdulillah meski sya sdah tua rambut saya belum beruban mbk.
    btw terimaksih informasiya mbak, pastinya sangat bermanfaat untuk teman semua yang mempunyai masalah dengan uban rambut.

    ReplyDelete
  15. boleh dicoba nich mas tipsnya...nanti kalo saya ubanan. hihi

    ReplyDelete
  16. iya nih, kata temenku, dia ngeliat ada uban di rambutku. Jadi sedih ngedengernya :3

    ReplyDelete
  17. Untung UBAN saya masih sedikit..hahahaayyy

    ReplyDelete
  18. UBAN RAMBUT adalah salah satu anugerah yang terindah.

    ReplyDelete
  19. makasih infonya, sangat bermanfaat :)

    ReplyDelete
  20. Baca juga khasiat arang aktif di http://zabdielnotes.blogspot.com/p/zabdiel-riset-arang-aktif-charcoal.html [-(

    ReplyDelete
  21. Saya kebetulan belum ubanan nih mba.

    ReplyDelete
  22. Wah ternyata Ypgurt juga bisa :D nak coba ah

    ReplyDelete
  23. Ternyata banyak sekali ya gan penyebab rambut beruban , dan terimakasih cara untuk mengatasinya ..

    ReplyDelete
  24. kalo sdh beruban, cara ngatasinya gimana mbak?

    ReplyDelete
  25. Kunjungan perdana ..tengok-tengok ada apa disini. Makasih

    ReplyDelete

Website Monitoring - InternetSupervision.com
IconIconIconIconFollow Me on Pinterest
Salam kenal untuk semua teman-teman yang sudah berkunjung ke blog saya Read More..